Jelajah Waktu


Sesekali aku lebih suka menyendiri daripada bergabung dengan teman2, namun aku belajar untuk mencairkan suasana bila baru bergabung dengan suatu komunitas baru agar merasa lebih diterima, itu saja. Kalau sedang sendiri itu seperti diberi kesempatan untuk berlari menjelajah waktu, tanpa kaki yang dirantai, tangan yang diborgol atau mulut yang dikunci, bagai diberi kebebasan tanpa belenggu barang sedikit pun. Lepas merdeka!

Lagu dari Peter Pan yang judulnya Tertinggalkan Waktu, mengingatkan ku akan banyak momen dan tetap cocok sejauh apapun dimensi waktu yang kujelajahi

Kau terbangun dari tidur panjang yang lelahkanmu
Sesali wajahmu merenta kisahmu terlupa
Kau sadari semua yang berjalan tlah tinggalkanmu
Dan tak dapat merangkai semua dekat di khayalmu

* Kau harapkan keajaiban datang
Hadir dipundakmu
Kau harapkan keajaiban melengkapi khayalmu

Reff: Kau biarkan mimpi tetap mimpi
Yang melengkapi khayalmu
Kau terhenyak dan terbangunkan
Dan harapkan keajaiban datang hadir dipundakmu

Kau mencari letak masa lalu yang lepaskanmu
Sesali wajahmu merenta kisahmu terlupa
Kau sadari semua yang berjalan tlah tinggalkanmu
Dan tak dapat merangkai semua dekat di khayalmu

Repeat *
Repeat reff [2x]

hadir di pundakmu


Tapi kalau sudah keluar dari fantasi jelajah dimensi waktu, aku harus segera kembali ambil tiket untuk naik pesawat terbang kembali ke dunia nyata dan bersiap dengan kaki yang dirantai, tangan yang diborgol atau mulut yang dikunci serta kebebasan yang sedikit terbelenggu. Begitulah. Ah, hidup ini...

Comments

  1. mantap gan post nya ..lagu siapa ya ...lagu cipt agan sendiri yah ??

    ReplyDelete
  2. Hehe aku juga suka lagu itu, tapi sayangnya nggak terlalu perhatiin liriknya

    Aku punya award buat kamu son, silahkan dibuka
    disini

    ReplyDelete
  3. Eits... lagunya Aa' dinyanyiin EW... hahahaha... untung ga kedengeran mpe malang :p
    "itu...knapa aku suka Ariel" bukan apa2 kok. tapi dia cerpenis anda;lanku juga. heeee.....

    ReplyDelete
  4. @Seagate: Thank you so much Mas for the award. It leads my madness in blogging to a certain point where i never thought i would be there. Voila!

    ReplyDelete
  5. @AD: bahaya kl kedengeran sampe Kota Malang, bakal tembus sampe Bali soalnya haha.. Suka sama karyanya, semoga bs memberi semangat untuk terus berkarya... kutunggu karya2 AD yg laen :D

    ReplyDelete
  6. sip sukses selalu ya kang :D salam kenal

    ReplyDelete
  7. @Trica: Aminn.. wah, terima kasih banyak atas kunjungannya ya.. salam kenal juga :)

    ReplyDelete

Post a Comment

Jangan ragu untuk komentar.. :) Dan untuk menjaga komentar spam, mohon isi dulu kode verifikasi nya.. Trims.

Popular posts from this blog

Cerita Psikotes Erikson

Paradoksal Jakarta

Nonton Film King